VISI MISI


Visi


Menjadi salah satu Lembaga Pendidikan yang mengkaji Ilmu Keislaman dan Ilmu Pengetahuan sehingga  lahir  manusia sebagai khalifah Allah di muka bumi

Misi

  • Melahirkan alumni yang memiliki kepribadian yang mulia sebagai perwujudan Ulul Albab
  • Melahirkan alumni yang memilki kekuatan nalar dengan Tafaqquh Fiddin
  • Melahirkan alumni yang mampu mengamalkan Ajaran Islam sesuai dengan Al-Qur’an dan Assunah secara kaffah

Tujuan


Untuk merelisasikan visi dan misi di atas tentu saja memerlukan ikhtiar dan  usaha yang maksimal terutama:

  • Peningkatan kwantitas dan kwalitas para santri/siswa, mensejahtrakan para pegiat pendidikan, mulai dari staff, asatidz/guru, tenaga administrasi, terciptanya system manajemen kelembagaan dan ketenagakerjaan.
  • Penambahan ruang kelas, pembenahan perpustakaan, menciptakan lingkungan belajar yang kondusif dan aman, penambahan sarana administrasi (computer)
  • Penyempurnaan kurikulum, peningkatan kegiatan santri, baik ko kulikuler maupun  ekstrakulikuler, pelengkapan sarana dan prasarana pembelajaran.
  • Terciptanya peluang kerja dengan membuka dunia usaha untuk pesantren seperti Pesantren Mart (Warung Pesantren), kesehatan pesantren, photo copy, angkutan pesantren dll.


1 komentar:

  1. pondok pesantren persaatuan islam 259 is the future education

    BalasHapus